Diskusi dan pemutaran film komunitas film pendek di Kopi Telu.
Foto: Republika TV/Surya Dinata
EMBED SHARE
Kopi Telu mendukung diskusi dan pemutaran film komunitas film pendek.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komunitas film pendek berkolaborasi dengan Kopi Telu menggelar diskusi film pendek karya sineas muda dari berbagai komunitas.
Acara yang digelar di salah satu coffee shop di Jakarta Selatan ini mengangkat tema This Is My Hero yang masih berkaitan dengan hari Pahlawan. Ada tiga film yang di sajikan yaitu Demented, Megalitik dan Aksi Reaksi yang sekaligus menjadi ajang diskusi sesama sineas muda agar terus berani membuat karya film guna mengangkat perfilman tanah air.
Pemilik Kopi Telu, Bobby Yaser Harahap mengatakan dirinya merasa terpanggil untuk ikut meramaikan kancah perfilman di Indonesia dan berharap komunitas film indie bisa semakin maju.
Sementara itu, salah satu anggota komunitas film, Okta Bagus Pradito menambahkan, diskusi tersebut lebih membahas mengenai perspektif para pembuat film.
Berikut video lengkapnya.
Videografer | Surya Dinata
Video Editor | Wisnu Aji Prasetiyo
Dapatkan Update Berita Republika
BERITA LAINNYA
Swiss lolos ke putara final Piala Eropa 2020 usai melumat Gibraltar dengan skor 6-1.
Walaupun anak-anak di seluruh dunia mempunyai harapan hidup lebih lama dan hidup lebih sehat, serangkaian ancaman baru membahayakan hidup mereka di zaman sekarang, dari perubahan iklim sampai intimidasi dunia maya.
Kopi Telu mendukung diskusi dan pemutaran film komunitas film pendek.
Pembangunan kota baru terbengkalai selama lima tahun.
TikTok telah diunduh oleh lebih dari 1,5 miliar pengguna secara global.
Let's block ads! (Why?)
https://ift.tt/35gbAgx
November 19, 2019 at 07:09AM from Republika Online RSS Feed https://ift.tt/35gbAgx
via
IFTTT
No comments:
Post a Comment